detikNews
Jalan Memutar, Perjalanan Menuju Bandung Bertambah 4 Jam
Anjloknya kereta di Kutoarjo mengakibatkan penumpang dari Timur menuju Bandung harus meneruskan perjalanan dengan jalur memutar. Akibatnya, waktu tempuh perjalanan bertambah sekitar 4 jam dari waktu tempuh semula.
Kamis, 05 Agu 2010 12:43 WIB







































