Usai mengunjungi lokasi kebakaran di Tambora, cawapres Sandiaga Uno kembali mengutarakan niat membentuk Kementerian Bencana jika memenangi Pilpres 2019.
Samsat Jakarta Barat bersama BPRD DKI Jakarta, mendatangi pemilik Porsche Cayman karena menunggak pajak, detikOto coba mengupas seberapa tangguh sih mobil ini.
Samsat Jakarta Barat mengatakan bakal kembali mendatangi rumah berdinding seng yang terdaftar sebagai alamat pemilik Porsche Cayman yang menunggak pajak.
Ilham Firdaus, warga di Jalan Talib III Dalam, Krukut, Tamansari, Jakarta Barat kaget ketika didatangi petugas pajak. Dia disebut ngemplang pajak Ferrari!
Kotak suara berbahan karton kedap air atau ramai disebut 'kardus' masih ramai diperbincangkan. Pihak KPU Jakbar menguji kekuatan kotak suara Pemilu 2019 ini.