detikJateng
Tipu-tipu Investasi Emas Bikin Duit Rp 3,5 M Milik Warga Klaten Melayang
Sebanyak 4 warga Klaten melapor ke polisi karena menjadi korban penipuan investasi emas bodong. Total kerugian mereka hingga Rp 3,5 miliar.
Minggu, 03 Mar 2024 09:30 WIB