detikTravel
Ini Nih Kuburan Paling Ngeri Se-Bali
Di sisi timur Danau Batur, Kabupaten Bangli, Bali terdapat sebuah kuburan yang akan membuat bulu kuduk berdiri. Inilah kuburan Trunyan, tempat jenazah dan tengkorak diletakan begitu saja di banyak tempat.
Senin, 22 Okt 2012 19:52 WIB







































