detikNews
Haji 2020 dengan Pembatasan Dimulai 29 Juli
Arab Saudi membatasi ibadah haji 2020 hanya untuk 1.000 jemaah. Pernyataan resmi dari otoritas Saudi menyebutkan ibadah haji akan dimulai pada 29 Juli 2020.
Selasa, 21 Jul 2020 04:57 WIB