Sepakbola
Vidic Tak Tertangkap dari DVD
Nemanja Vidic adalah orang yang merintis kekalahan Inter Milan di Old Trafford dan tersingkir dari kancah Liga Champions. Biarpun sudah diantisipasi, tetap saja ia tidak bisa ditangkap anak-anak Italia.
Kamis, 12 Mar 2009 09:42 WIB







































