detikNews
Benny Usul Kartu Akses Kemenkum HAM Dicabut
Ketua Komisi III DPR, Benny K Harman, meminta Menkum HAM Amir Syamsuddin mencabut kartu akses bagi anggota Komisi III DPR untuk mengawasi rumah tahanan. Kartu itu berpotensi disalahgunakan.
Senin, 13 Feb 2012 10:03 WIB







































