Sepakbola
Madrid Diimbangi Valerenga Tanpa Gol
Real Madrid cuma bisa bermain imbang tanpa gol saat berhadapan dengan klub asal Norwegia, Valerenga. Meski tampil sangat dominan, El Real gagal memecah kebuntuan dan harus menuntaskan pertandingan dengan skor 0-0.
Minggu, 09 Agu 2015 22:09 WIB







































