detikNews
Evakuasi Nelayan Tewas Akibat Kapal Diterjang Ombak Disambut Haru
Evakuasi jasad Son Haji (50), nelayan asal Kabupaten Pasuruan, yang tewas akibat kapal diterjang ombak dan terbalik di Selat Madura, berhasil dilakukan. Evakuasi dilakukan petugas Polair dan warga.
Rabu, 06 Agu 2014 15:18 WIB







































