Gubernur Bank Indonesia (BI) Agus Martowardojo hari ini menggelar pertemuan dengan sejumlah Pejabat Tinggi Negara, Pemerintah Daerah dan pelaku usaha di Grand Senyiur Balikpapan.
Bisnis komoditas sempat booming di Indonesia pasca 2005. Tapi sekarang komoditas anjlok dan memunculkan perlambatan ekonomi baru. Bisnis apa yang jadi idola baru?