detikFinance
Utang Luar Negeri RI Membengkak 10% Jadi US$ 294,5 Miliar
Utang Luar Negeri (ULN) Indonesia pada akhir Oktober 2014 membengkak 10,7% (yoy) jadi US$ 294,5 miliar, meningkat dibandingkan dengan posisi akhir September 2014 sebesar US$ 292,3 miliar.
Jumat, 02 Jan 2015 17:37 WIB







































