detikInet
Instagram Uji Durasi Stories Hingga 60 Detik
Instagram dilaporkan sedang menguji perpanjangan durasi Stories hingga 60 detik. Saat ini video yang dipajang di Instagram Stories maksimal hanya 15 detik.
Jumat, 17 Des 2021 09:45 WIB







































