Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong, angkat bicara soal klaim dirinya akan kembali ke Tanah Air pada Bulan Juli. Ia menyebut belum bisa memastikan hal itu.
Yogyakarta diwacanakan menjadi tempat lanjutan Shopee Liga 1 untuk tim-tim dari luar Jawa. Panpel PSS Sleman masih belum menerima kabar penunjukan venue.
PSSI beri sinyal jika Liga 1 bakal kembali digelar dengan alternatif laga tersentralisasi di pulau Jawa, salah satunya Yogyakarta. Asprov DIY menyatakan siap.
PSSI menyampaikan permintaan pada Kemenpora terkait kebutuhan timnas di Piala Dunia U-20 2021: Lapangan ABC di Gelora Bung Karno jangan dulu disewakan.
PSSI menggelar pertemuan dengan PT Liga Indonesia Baru (LIB) terkait kelanjutan Shopee Liga 1 dan Liga 2 2020. Berbagai skenario kompetisi menjadi bahasan.
Ketua Umum PSSI Mochamad Iriawan menyambut penunjukkan sosok baru Direktur Utama PT Liga Indonesia Baru. PSSI dan PT LIB diharapkan fokus menyambut kompetisi.
Dua orang dari PSSI dipastikan gabung PT Liga Indonesia Baru (LIB) lewat Rapat Umum Pemegang Saham (RUPS), Sabtu (13/6/2020). PT LIB pun memberi penjelasan.