Presiden Jair Bolsonaro aktif melakukan polarisasi dan penyangkalan terhadap ancaman Covid-19. Strategi itu diyakini mampu menguntungkan posisi politiknya.
Menteri kehakiman dan keamanan Brasil, Sergio Moro mengundurkan diri karena bentrok dengan Presiden Brasil Jair Bolsonaro yang memecat kepala polisi federal.
"Semua orang di Brasil perlu memahami bahwa mereka tunduk pada kehendak rakyat," kata Bolsonaro dalam pidatonya yang singkat dan diselingi batuk-batuk.