detikNews
Iran Bangga-banggakan Drone Bikinannya yang Dipakai Serang Ukraina
Drone bikinan Iran dipakai Rusia untuk menyerang Ukraina. Zelenksy berkali-kali mengutuk penggunaan drone itu. Iran kini membanggakan alutsista buatannya itu.
Senin, 26 Des 2022 07:46 WIB







































