Jalan Daan Mogot, Grogol Petamburan, Jakarta Barat tergenang banjir pagi ini. Kepadatan kendaraan terjadi di Jalan Daan Mogot dan ruas jalan sekitarnya.
Gubernur DKI Jakarta, Pramono Anung, siap bongkar tiang monorel mangkrak jika pengembang tak bertindak. Pembongkaran dimulai pekan ketiga Januari 2026.
Banjir melanda ratusan RT di Jakarta. Wakil Ketua DPRD Wibi Andrino mendorong percepatan proyek naturalisasi sungai hingga peningkatan kapasitas drainase.