Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo mengatakan, Bhayangkara Mural Festival 2021 sebagai penegasan bahwa Polri selalu menghormati kebebasan berekspresi.
Kapolri Jenderal Listyo Sigit menyampaikan ucapan hari jadi TNI ke-76. Listyo mengatakan sinergi TNI-Polri mutlak sebagai sumber kekuatan menghadapi tantangan.