Pembangunan Kereta Cepat Jakarta-Bandung ditarget rampung tahun depan. Hal itu disampaikan oleh Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil melalui akun Instagramnya.
Sebanyak 14 titik di perbatasan Provinsi Jawa tengah akan dijaga terkait larangan mudik Lebaran 2021. Kendaraan dari luar Jateng bakal diminta putar balik.
Sejumlah peristiwa di Jabar mendapat perhatian pembaca detikcom. Mulai dari Aa Gym cabut gugatan cerai hingga kebakaran kilang Pertamina Indramayu padam.