detikHealth
Wanita Ini Berhasil 'Melawan' Keguguran dengan Minum Aspirin
Seorang wanita di Inggris mengalami 5 kali keguguran karena suatu sindrom yang menyebabkan gangguan kehamilan. Tetapi wanita tersebut berhasil melahirkan 2 orang berkat bantuan aspirin.
Kamis, 03 Jan 2013 09:57 WIB







































