detikTravel
Konon Terkutuk, Hotel Mewah di Yunani Jadi Hotel Hantu
Yunani yang kini tengah diterpa krisis ekonomi, ternyata punya kisah misterius tentang salah satu bangunan hotelnya yang bernama Hotel Lakonis. Konon katanya, masyarakat sekitar percaya bahwa hotel ini terkutuk, sehingga dibiarkan terbengkalai begitu saja. Hii..
Rabu, 05 Agu 2015 19:12 WIB







































