detikNews
Jejak-jejak Masa Lalu Perbankan Indonesia di Museum Memorabilia
Bagi penggemar wisata sejarah, gedung lama kantor perwakilan BI di Bandung bisa menjadi pilihan. Gedung yang terletak di Jalan Braga, Kota Bandung ini diresmikan sebagai Museum Memorabilia. Selain bangunannya yang 'wah', apa saja yang ada di dalam museum tersebut?
Selasa, 27 Mei 2014 11:43 WIB







































