detikHealth
Hindari Asupan Ini Jika Tak Ingin Tidur Malam Anda Terganggu
Pernahkah Anda merasa mual dan perut tak nyaman di pagi hari? Pernahkah juga merasa tiba-tiba tidur malam Anda terganggu? Jika iya, coba perhatikan asupan Anda. Sebab bisa jadi keluhan itu muncul karena makanan yang Anda makan.
Selasa, 24 Sep 2013 20:06 WIB







































