Apple Resmi Rilis iPhone OS 3.0
Apple akhirnya meluncurkan iPhone 3.0 software update, yang datang dengan segudang penambahan fungsi serta fitur baru. Update OS tersebut ditujukan bagi pengguna iPhone danĀ iPod Touch di seluruh dunia.
Jumat, 19 Jun 2009 14:41 WIB







































