KPU telah menetapkan Daftar Calon Sementara bacaleg DPR. ICW menemukan ada 12 nama yang pernah menjadi narapidana korupsi. KPU harus umumkan juga dong.
Febri Diansyah mengatakan dirinya mendapat surat kuasa dari Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo dalam tahap penyelidikan kasus dugaan korupsi di Kementan.