Bakal calon Presiden Prabowo Subianto bicara soal adagium kekuasaan condong pada korupsi. Prabowo menegaskan dirinya ingin berkuasa untuk menghilangkan korupsi.
Partai Gelora resmi mendukung Ketum Partai Gerindra Prabowo Subianto sebagai bakal capres 2024. Partai Gelora menyerahkan surat dukungan kepada Prabowo.