detikNews
Ringkus 9 Tersangka di Jakut, Polisi Amankan Sajam dan Narkoba
Polisi menggelar operasi cipta kondisi di berbagai wilayah, salah satunya di kawasan Jakarta Utara malam ini. Sebanyak 9 tersangka diamankan dengan barang bukti senjata tajam dan narkoba.
Rabu, 28 Jan 2015 01:58 WIB







































