Demo menolak Omnibus Law di Gedung Grahadi Surabaya berlangsung ricuh, Kamis (8/10). Massa dari mahasiswa, pelajar hingga Bonek menjebol pagar Grahadi.
Baru-baru ini viral sebuah video yang menampilkan sosok dengan seragam polisi dan masyarakat yang turun demo berdamai. Netizen pun terharu dengan video itu.
Walkot Surabaya, Tri Rismaharini, memarahi pedemo UU Cipta Kerja yang merusak fasilitas. Kemarahannya memuncak saat tahu pedemo itu berasal dari luar Surabaya.
Kota Pahlawan rusak dan hancur karena demo anarkis. Wali Kota Risma menangis melihat kotanya rusak dan berantakan. Dia meminta pendemo menyudahi aksinya.