Manchester City secara meyakinkan menggebuk West Ham 3-0. Manajer Man City Pep Guardiola tak sepenuhnya puas karena timnya masih kurang sip saat menguasai bola.
Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 berakhir imbang 2-2. Garuda Muda sempat berbalik memimpin selepas jeda, tapi gol Sekou Kone membuat laga tuntas sama kuat.
Timnas Voli Indonesia meraih medali perak di SEA Games 2025. Jordan Susanto, atlet asal Sulut, berbagi perjalanan dan harapannya untuk voli di Indonesia.
Pelatih Barcelona,Hansi Flick, memuji Lamine Yamal yang tak malas membantu timnya bertahan. Hal tersebut ditunjukkan Yamal saat timnya menang atas Real Betis.