Willian punya catatan manis setelah membawa Chelsea mengalahkan Liverpool di Piala FA 2-0. Dia sangat berbahaya dengan tendangan dari luar kotak penalti.
Divock Origi tampil begitu buruk saat Liverpool kalah dari Chelsea. Fan Liverpool berharap Juergen Klopp tak lagi memainkan pemain 24 tahun ini di sektor sayap.
Chelsea menghentikan langkah Liverpool di Piala FA, setelah mengalahkannya 2-0. Bagi The Reds, Chelsea bisa dibilang sebagai mimpi buruk di turnamen tersebut.
Manchester City menyelamatkan muka Premier League di babak 16 besar Liga Champions. Citizens jadi satu-satunya wakil Inggris yang menang di leg pertama.
Robert Lewandowski mencetak satu gol saat Bayern Munich menang di kandang Chelsea. Lewat golnya itu, Lewandowski menyamai sebuah rekor milik Cristiano Ronaldo.