Usain Bolt mengungkapkan siapa atlet yang kemungkinan bisa mengalahkannya dalam adu balap lari. Eks sprinter asal Jamaika itu menyebut nama Cristiano Ronaldo.
PP PBSI memberikan apresiasi yang tinggi kepada Tontowi Ahmad menyusul keputusan pensiunnya. Federasi bulutangkis Indonesia itu mengucapkan terima kasih.
KOI menjelaskan alasan di balik lifter putri Citra Febrianti belum menerima medali perak Olimpiade 2012. Penyerahan medali harus dilakukan dengan seremoni.
Setelah akhirnya mendapatkan medali perak Olimpiade, lifter Citra Febrianti juga mendapatkan tambahan bonus Rp 100 juta dari Menteri BUMN Erick Thohir.
Lifter Citra Febrianti senang bukan main. Penantian selama delapan tahun untuk mendapatkan hak bonus peraih medali perak Olimpiade 2012 berakhir manis.
Keberhasilan lifter Citra Febrianti meraih perak Olimpiade 2012 London membuat dirinya diganjar bonus Rp 400 juta. Menpora Zainudin Amali menyerahkan langsung.