detikOto
Proton Bantu Indonesia Buat Mobnas
Perusahaan otomotif Malaysia, Proton Holdings Berhad telah menandatangani kerja sama dengan perusahaan Indonesia, PT Adiperkasa Citra Lestari untuk memproduksi mobil nasional Indonesia.
Jumat, 06 Feb 2015 16:28 WIB







































