detikTravel
Bekas Markas Mata-Mata KGB Jadi Objek Wisata di Latvia
Traveler mungkin jarang mendengar nama Latvia sebagai destinasi wisata di Eropa. Padahal di Kota Riga, ada bekas markas mata-mata KGB yang kini difungsikan sebagai objek wisata sejarah.
Jumat, 18 Sep 2015 13:50 WIB







































