ENHYPEN merilis MV untuk lagu debut, Given-Taken. Debut mereka pun mendapatkan sambutan baik dari publik, bahkan #ENHYPEN_DEBUT jadi trendig topic di Twitter.
Super Junior mengungkap catatan lirik untuk album The Renaissance jelang perilisannya. Lagu ke-8 merupakan lagu lama yang dipilih oleh fans untuk di-remake.