Flyover tapal kuda di Jakarta Selatan kini sudah dibuka permanen. Kedua putaran, baik di Lenteng Agung maupun Tanjung Barat, sudah bisa dilintasi seterusnya.
"Itu sebetulnya gini itu hanya barang dari Bogor itu ngedrop pagi sebelum subuh itu aja, sekarang sih kalau sudah jam 6, jam 7 sudah gak ada," kata Sadikin.