Cristiano Ronaldo kecewa betul Portugal didepak Belgia di babak 16 besar Euro 2020. CR7 langsung membuang ban kaptennya, juga menendang botol di tepi lapangan.
UEFA angkat bicara perihal insiden Cristiano Ronaldo yang menyingkirkan botol Coca-Cola saat konferensi pers. Pihaknya meminta para pemain menghormati sponsor.
Timnas Portugal langsung mengalihkan fokus ke Timnas Belgia usai lolos ke 16 besar Euro 2020. A Selecao harus menerima mempunyai waktu istirahat lebih singkat.