Kementerian Perhubungan terus berupaya menggenjot pembangunan sektor perhubungan di seluruh wilayah Indonesia, baik sarana maupun prasarana transportasi.
Job Fair dan Edu Fair WJF 2024 di Jabar buka 16.000 lowongan kerja. Acara berlangsung 23-24 Agustus 2024 di Gedung Sate. Daftar melalui aplikasi Sapawarga.