"Tindakan yang salah kaprah. Memaknai jihad dengan kekerasan disertai membawa senjata tajam jelas merupakan tindakan yang mengajak kekerasan," kata Ace.
Semenjak dilantik menjadi Mensos, Tri Rismaharini gencar melakukan blusukan di Jakarta. Aksi Risma demi memetakan masalah sosial ini menyedot perhatian Dewan.
Partai Golkar mendukung aksi Mensos Trirismaharini atau Risma blusukan di Jakarta. Meski demikian, Golkar punya catatan bagi Mensos Risma untuk dipertimbangkan.