Wapres Ma'ruf mendorong Sumbar menjadi pusat perekonomian syariah dunia. Ma'ruf Amin menilai Sumbar terus berupaya memperkuat ekonomi dan keuangan syariah.
Meteri Agama Fachrul Razi dan Badan Wakaf Indonesia menyiapkan road map penguatan wakaf. Literasi dan edukasi terhadap wakaf akan digencarkan ke kaum milenial.
Menag Yaqut Cholil Qoumas meluncurkan gerakan wakaf uang dari ASN Kemenag. Yaqut berharap gerakan tersebut membawa perubahan dalam perwakafan di Indonesia.