Potensi banjir di penghujung tahun masih mengancam. Daerah-daerah di Jabar terutama sekitar proyek kereta cepat Jakarta-Bandung tak luput jadi sasaran.
Aksi brutal gang motor di Cianjur menewaskan seorang pemuda yang berusaha menyelamatkan temannya. Selain itu harta gubernur Banten tiga tahun tidak bertambah.
Bantuan ini diberikan dengan tujuan membantu masyarakat dalam pemenuhan kebutuhan pokok sehari-hari, khususnya bagi masyarakat terdampak pandemi COVID-19.