Kanal pembayaran kini sudah semakin simpel dan mudah. Jika dulu masih menggunakan EDC kini selembar kertas berisikan QR code bisa digunakan untuk pembayaran.
Setelah diperkenalkan empat tahun lalu, Samsung Pay akhirnya bisa digunakan di Indonesia. Membanggakannya, fitur ini dikembangkan langsung oleh anak bangsa.