detikNews
Menko Kesra Luncurkan Sail Morotai 2012 untuk Tanamkan Cinta Bahari
Agung Laksono, melepas empat kapal TNI AL untuk misi kemanusiaan. 4 Kapal berukuran besar tersebut akan mengunjungi 7 pulau terluar di Negara Kesatuan Republik Indonesia. Misi ini dinamakan Sail Morotai 2012.
Selasa, 28 Agu 2012 12:30 WIB







































