Liverpool sukses meneruskan tren kemenangannya dengan menjungkalkan juara bertahan Real Madrid 2-0. Rekor buruk Liverpool selama 15 tahun itu akhirnya putus.
Penyerang Real Madrid Kylian Mbappe mengalami cedera otot paha. Mbappe diragukan tampil dalam pertandingan derbi akhir pekan nanti melawan Atletico Madrid.