Bubur yang nikmat bisa menjadi penambah semangat di pagi hari. Adanya pelengkap seperti udang dapat membuat aroma dan rasa bubur jauh lebih enak, sehingga makan pun bisa lebih lahap.
Beef yakiniku ini rasanya lebih menggigit. Cabai merah bubuk dan minyak wijen yang ditambahkan membuat rasanya lebih mantap. Karena bumbu meresap hingga ke serat daging. Nikmati hangat dengan nasi pulen!
Tak berselera makan? Kalau begitu Anda patut mencoba sajian masakan berupa ayam yang dikombinasi dengan sayur. Simak resepnya berikut ini, seperti dilansir dari detikfood.
Bingung ingin makan apa nanti malam? Jangan khawatir, coba saja sajian masakan ikan kakap yang satu ini. Tekstur daging yang lembut dan gurih, dijamin dapat membuat Anda dan keluarga lahap memakannya.
Resto bergaya rumahan ini tak hanya suasananya yang enak dan nyaman untuk bersantap. Dulu tempat ini jadi pusat aneka jajan dan kue kering. Kini sudah menjadi resto yang punya andalan makanan sedap. Sebut saja bandeng kuah asam, nasi timbel, mi tek-tek, bakso campur dan mi ayam... Semuanya dijamin menggoyang lidah!
Racikan bumbu pecel khas Solo ini bukan hanya gurih tetapi aromanya sangat wangi. Tambahan gula merah dan cabai membuat rasanya jadi makin enak. Apalagi setelah diaduk dengan berbagai jenis sayuran hmm... uenak tenan!
Kalau malas makan nasi, bisa meracik mi telur dengan topping sayuran dan daging sapi ini. Berbumbu bawang yang wangi dengan aksen saus tiram dan kecap yang manis gurih. Enak dinikmati panas dengan siraman kaldunya.