Pep Guardiola mengakui Liverpool fantastis, meski tak bisa menyebut akan juara atau tidak. Manajer Manchester City itu sebut satu hal yang bikin mereka stabil.
Seiring berakhirnya fase liga di Liga Champions 2024/2025, dua nama untuk sementara menjadi top skor Liga Champions: Robert Lewandowski dan Serhou Guirassy.
Mikel Arteta menegaskan hubungannya dengan Pep Guardiola tak terpengaruh oleh rivalitas Arsenal dengan Manchester City. Duel keduanya panas di laga terakhir.
Manchester City tetap dukung Pep Guardiola meski tim mengalami kesulitan. Klub aktif di bursa transfer, negosiasi untuk beberapa pemain baru berlangsung.