Politikus senior Golkar Jusuf Kalla (JK) kerap menyatakan niatnya untuk maju di Pilpres 2014 jika ada dukungan dari masyarakat. JK akan mulai serius membahas pencapresan dirinya tahun 2013.
Jusuf Kalla merasa pemerintah yang berkuasa saat ini tak memiliki ketegasan dalam mengelola negara. Pemerintah dinilai lebih memikirkan pencitraan di mata rakyat.
Jusuf Kalla (JK) menyoroti ketimpangan kehidupan sosial di Jakarta. Menurut JK, Jakarta adalah salah satu dari tiga kota yang kehidupan sosialnya paling timpang se-Asia.
Politikus senior Golkar Jusuf Kalla (JK) santer diisukan akan bergandengan tangan dengan Mahfud MD untuk berlaga di Pilpres 2014. Namun dengan aturan yang ada saat ini, mereka butuh kendaraan politik.
"Selama ini kasus seperti ini yang tangani MUI, tapi dia tidak punya power untuk menindak. Kalau UU ini ada, keterlibatan pemerintah akan langsung. Saya kira tidak akan ada yang berani main-main," kata Wamenag Nasaruddin Umar.
Ketua Umum PP Muhammadiyah Din Syamduddin meminta pemerintah lewat Balai Besar Pengawas Obat dan Makanan (BPPOM) untuk lebih mengintensifkan pengawasan soal isu beredarnya daging babi dalam bakso di pasaran.
PAN menargetkan meraih perolehan suara minimal dua digit dalam Pemilu 2014 mendatang. PAN juga semakin mantap untuk mencapreskan Ketua Umumnya, Hatta Rajasa.
Ketua MK Mahfud MD diisukan telah ditunjuk menjadi cawapres untuk berpasangan dengan Ketua Umum Partai Golkar Aburizal Bakrie (Ical). Namun Mahfud menyebut Ical menolak berpasangan dengan dirinya.