detikOto
Chrysler Boyong Fiat 500 Listrik ke AS
Setelah memperlihatkan sebuah inovasi melalui Fiat 500 listrik di pameran mobil Detroit Auto Show Januari 2010 lalu, pabrikan mobil Amerika, Chrysler ternyata tertarik untuk memasarkan model ini di pasar negeri Paman Sam.
Selasa, 23 Mar 2010 14:18 WIB







































