Indonesia di mata Xiaomi global punya ciri khas yang membuatnya beda dengan negara lain, yaitu banyak Gen Z. Untuk itu, Xiaomi pun punya strategi khusus.
Xiaomi 15 Series diluncurkan di Barcelona dengan fitur kamera Leica canggih. Xiaomi Indonesia siap menggelar acara peluncuran 13 Maret 2025, apa yang dirilis?