Vokalis The Changcuters, Tria dinyatakan sehat oleh tim dokter usai sempat pingsan di panggung. Usai peristiwa itu, mereka membuat aturan baru soal keselamatan.
Band The Changcuters berkarya selama 20 tahun. Tantangan terberat yaitu pada saat sang vokalis, Tria, absen dalam waktu lama setelah pingsan saat manggung.