detikBali
200 Botol Tuak Lombok Gagal Diselundupkan ke Dompu
Petugas gabungan Polsek Kempo dan TNI gagalkan penyelundupan 200 botol tuak dari Mataram. Operasi razia juga dilakukan untuk menegakkan perda miras.
21 menit yang lalu







































