MIND ID mendukung kemajuan ekonomi nasional dengan hilirisasi sumber daya mineral dan pemberdayaan masyarakat pesisir, mendukung pembangunan berkelanjutan.
Industri tambang di timur Indonesia semakin bertanggung jawab dengan penerapan prinsip ESG. Perusahaan seperti Harita Nickel dan Freeport salah satu contohnya.